Posted by Kuncara Arief on Friday, July 04, 2014 in Microsoft Access | 11 comments
Seorang Pelanggan memesan Bus (reservasi/booking) melalui telepon, petugas front desk menanyakan tanggal keberangkatan dan langsung membuka aplikasi dan mendata pemesanan. Program kemudian menginformasikan data-data bus yang belum dipesan dan siap beroprasi pada tanggal pelanggan tersebut akan berangkat. Petugas kemudian meng-input data pelanggan dan informasi tanggal pesan, tanggal berangkat, tanggal pembayaran uang muka, tujuan keberangkatan, kode bus serta jumlah bus yang dipesan. Tidak lupa juga menginformasikan harga ke tempat tujuan dan juga biaya-biaya yang nantinya harus dibayarkan ketika diperjalanan (seperti tol retribusi, biaya parkir dll). Aplikasi sudah mencatat seluruh data tersebut dan menandai bus-bus yang akan disewa dalam posisi booking. Posisi booking ini bersifat sementara dan akan kembali free jika dalam jangka waktu tertentu atau melibihi penjanjian tanggal pembayaran uang muka dan pelunasan uang sewanya.
Semua informasi pemesanan bus telah di input kedalam aplikasi, petugas bisa mencetak invoice pembayaran sewa bus dan surat jalan ke pool secara otomatis, tentunya jika pembayaran sudah dilakukan. Kemudian Aplikasi menandai bus tersebut dalam posisi sudah terjual.
Untuk menyiapkan strategi pemasaran bus, Manajer memerlukan data-data pelanggan dan Bus secara cepat sehingga dapat mengambil keputusan yang tepat dalam waktu yang cepat. Program ini menyediakan semua kebutuhan Manager. Dengan memakai program ini, manajemen tidak kalah dengan kompetitor lainnya yang sudah memiliki program manajemen reservasi tersendiri dan umumnya dibeli dengan nilai ratusan juta rupiah.
Semua informasi pemesanan bus telah di input kedalam aplikasi, petugas bisa mencetak invoice pembayaran sewa bus dan surat jalan ke pool secara otomatis, tentunya jika pembayaran sudah dilakukan. Kemudian Aplikasi menandai bus tersebut dalam posisi sudah terjual.
Untuk menyiapkan strategi pemasaran bus, Manajer memerlukan data-data pelanggan dan Bus secara cepat sehingga dapat mengambil keputusan yang tepat dalam waktu yang cepat. Program ini menyediakan semua kebutuhan Manager. Dengan memakai program ini, manajemen tidak kalah dengan kompetitor lainnya yang sudah memiliki program manajemen reservasi tersendiri dan umumnya dibeli dengan nilai ratusan juta rupiah.
Demikian screenshot dari aplikasi resevasi ini, untuk rekan-rekan yang ingin icip-icip aplikasi sederhana ini silahkan sedot disini dan databasenya (menggunakan Ms SQL Express 2005) bisa disedot disini.
Untuk menggunakan aplikasi ini jangan lupa untuk install Ms Access Runtime 2010 dan tentunya MS SQL Express 2005.
Link Download :
Runtime Ms Access 2010
Ms SQL Server 2005 Express
Mudah-mudahan bermanfaat...
Untuk konsultasi dipersilahkan telp dan WA di 0818 09 234 354
Untuk menggunakan aplikasi ini jangan lupa untuk install Ms Access Runtime 2010 dan tentunya MS SQL Express 2005.
Link Download :
Runtime Ms Access 2010
Ms SQL Server 2005 Express
Mudah-mudahan bermanfaat...
Untuk konsultasi dipersilahkan telp dan WA di 0818 09 234 354
11 komentar:
Halo Mas Arief,
Saya tertarik dengan share nya untuk aplikasi Reservasi Bus ini,karena saat ini saya sedang belajar ms Access terbaru, setelah saya download dan install msSql oke,runtime oke, aplikasi dan koneksi sudah oke, tapi ada kendala di username dan password, bisa mohon infonya Mas ?, trima kasih atas share ilmunya.
Mohon maap baru kebuka
User Nama : admin
Password : admin
Mas bisa SMS alamat emailnya ke 087862289000? Kami tertarik dengan software ini. Terima Kasih sebelumnya...
Bagaimana cara menghubungi mas arief untuk konsultasi tentang aplikasi ini? Terima Kasih
Halo mas Arief,
saya tertarik dengan program rental bus anda, bagaimana bisa menghubungi anda dan apakah bisa di share source codenya dan berapa biayanya?
thanks
Halo mas arif
saya sangant berminat dengan aplikasi anda, untuk tata cara penginstalanya bagaimana yaa mas ?
Halo Mas Arif.
Saya sangat berminat dengan aplikasi anda, untuk mendapatkannya gimana ya Mas Arief. Link Downloadnya tidak bisa ? Terima Kasih atas Bantuannya.
Mohon maaf selebelumnya kepada temen2 yg tertarik dengan aplikasinya.. sy sudah lama tida buka blog nya.. silahkan download aplikasi link nya sudah saya perbaiki..
terima Kasih
mas mau tanya itu kok link database nya gabisa ya
Link download databasenya ga bisa lagi ya om? linknya mati
gk bisa konek... gagal terus,,, gimna ya caranya... maaf newbie
Post a Comment